Sabtu, 05 April 2014



A. JUDUL

Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan

B. TUJUAN

1. Mengetahui strukutur anatomi (jaringan) tumbuhan pada akar, batang dan daun

2. Mengetahui perbedaan jaringan tumbuhan monokotil dan dikotil (batang dan akar)

3. Mengetahui keterkaitan antara struktur dengan fungsi jaringan pada tumbuhan

C. ALAT DAN BAHAN

1. Mikroskop

2. Kaca preparat

3. Kaca penutup

4. Beker glass

5. Pipet tetes

6. Silet tajam

7. Eosin

8. Tumbuhan monokotil ( jagung )

9. Tumbuhan dikotil ( kacang tanah )

D. LANGKAH KERJA

1. Buatlah irisan melintang akar tumbuhan monokotil ( jagung ) dan dikotil ( kacang tanah ) dengan menggunakan silet tajam (setipis mungkin)

2. Letakkan irisan pada kaca preparat, tetesi dengan sedikit air dan tutup dengan menggunakan kaca penutup

3. Amati dibawah mikroskop dengan menggunakan perbesaran yang paling lemah terlebih dahulu

4. Untuk memperjelas bagian-bagian yang kalian amati, tambahkan eosin dengan mengguakan pipet tetes

5. Gambarlah hasil pengamatan kalian pada tabel hasil pengamatan

6. Ulangi langkah 1-5 untuk mengamati batang dan akar

7. Kajilah teori tentang struktur dan fungsi jaringan tumbuhan

E. TABEL HASIL PENGAMATAN


No

Bagian Tumbuhan
Gambar Hasil Pengamatan
Tumbuhan Monokotil
( Jagung )
Tumbuhan Dikotil
( Kacang tanah )
1
Akar


2
Batang


3
Daun



F. KESIMPULAN

0 komentar:

Posting Komentar